Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2016

Perjalananku di Pulau Seribu Masjid Pulau Lombok

Perjalananku di Pulau Seribu Masjid Pulau Lombok Rasa syukurku hanya aku peruntukkan untuk Mu ya Allah, inilah awal langkahku dalam perjalanan panjang selama seminggu menyusuri keindahan bumiku, nusantara negeri terindah ke Pulau Lombok. Aku berangkat 19 Desember tengah malam peralihan ke hari berikutnya menggunakan kereta menuju Jakarta, kulanjutkan terbang ke Pulau Lombok. (mengawali perjalanan seminggu di Stasiun Besar Purwokerto) (stasiun Gambir Jakarta) Awal perjalanan terasa tidak mengasyikan dikarenakan delay Garuda si burung terbang selama 2 jam, akhirnya ku sampai juga di Pulau Lombok bersama dua keluarga. Pulau Lombok sepertinya sebuah pulau yang telah dipersiapkan untuk destinasi wisatanya, jalan-jalan sudah mulai tertata rapih, halus jalannya, kebudayaannya sepertinya juga sudah mulai dipersiapkan. Pulau Lombok membuatku terkesan dengan julukan pulau seribu masjid, sepanjang kami menikmati perjalanan terlihat berbagi bangunan mas...